
Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan dewasa ini seharusnya sudah dapat dievaluasi tingkat keberhasilan, kelebihan serta kekurangannya. Setelah KTSP ini berjalan sejak tahun 2006, tentu telah dapat diukur bagaimana implementasi kurikulum KTSP yang telah berjalan.
Karena itu, para kepala sekolah, guru, dan semua stakeholder pendidikan memberikan perhatian yang serius terhadap pelaksanaan kurikulum sehingga kurikulum ini benar-benar dapat diandalkan mewujudkan tujuan pendidikan yang dicita-citakan.
sumber : http://www.muniryusuf.com
0 comments:
Posting Komentar